CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL

CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL - Hallo sahabat Smartphone Sehat, Pada sharing Smartphone Sehat kali ini yang berjudul CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL,Mudah-mudahan isi postingan Smartphone Sehat yang saya tulis ini ada manfaatnya. okelah, ini dia informasinya.

Judul : CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL

lihat juga


CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL

Artikel Tips Trik,
Menghapus program di komputer memang cukup perlu dilakukan oleh pengguna komputer / laptop atau notebook bila ada program, software, aplikasi atau game yang sudah tidak digunakan lagi. Penghapusan atau uninstal program ini bertujuan untuk menghemat space Harddisk komputer agar kapasitas HDD menjadi lebih longgar, sehingga jika suatu saat ingin menginstal program lain masih ada space yang tersedia. Biasanya, komputer yang penuh dengan software software yang tidak terlalu penting yang akan menurunkan kinerja komputer menjadi berat dengan loading yang lama, dan tentu saja menjadi lambat.

Sebenarnya ada beberapa cara menghapus program di komputer, bisa dengan menggunakan software unistaller ataupun secara manual. Ada banyak software yang bisa digunakan untuk menghapus program secara permanen di komputer, dan salah satu program yang biasa digunakan untuk uninstal program adalah Software CCleaner. Software ini adalah freeware alias software gratis yang bisa didownload di situs resminya www.piriform.com/ccleaner/download . Sofware ini juga ada versi pro-nya dengan harga sekitar 25USD. Jika Anda tidak ingin mengeluarkan biaya cukup download versi gratisnya saja.

Selain untuk uninstal program, CCleaner juga bisa digunakan untuk membersihkan "sampah sampah" komputer seperti sisa sisa Registry, Log Files, Recyle Bin, menghapus history browser, chace, cookies, dll. Tetapi jika tidak ingin mengisntal CCleaner, kita tetap dapat menghapus program dari komputer secara manual. Berikut ini adalah 2 cara sederhana menghapus program di PC dengan CCleaner dan secara Manual.

MENGHAPUS PROGRAM DENGAN CCLEANER


1. Buka program CCleaner, kemudian klik menu TOOL

2. Lalu pilih salah satu PROGRAM / SOFTWARE yang ingin di hapus (uninstall). Selanjutnya klik RUN UNINSTALLER

3. Klik YES jika ada pemberitahuan yang kurang lebih seperti dibawah ini (mungkin akan berbeda pada setiap jenis program). Tunggulah hingga proses penghapusan selesai.


MENGHAPUS PROGRAM KOMPUTER DENGAN CARA MANUAL

Jika tidak ingin repot repot memasang CCleaner di komputer, Anda tetap bisa menghapus program dengan mudah di komputer secara manual. Dalam cara ini screenshot yang saya ambil adalah tammpilan Windows 7, mungkin untuk Operating System yang lain, caranyapun akan sedikit berbeda. Dan caranya adalah sebagai berikut :

1. Klik START , lalu pilih CONTROL PANEL.

2. Selanjutnya klik UNINSTAL A PROGRAM

3. Kemudian pilih (klik) salah satu Program yang hendak di remove dari komputer, KLIK KANAN >> UNINSTALL...

4. Klik YES untuk melanjutkan, dan tunggu proses Uninstall hingga selesai.

5. Program sudah berhasil dihapus dari Komputer.

Itulah 2 tips mudah bagaimana cara menghapus program di komputer baik dengan menggunakan software Ccleaner ataupun secara manual. Selain melalui Control Panel sebenarnya ada cara lagi yang cukup mudah untuk Uninstall progam, yakni dengan cara masuk ke Windows Explorer dan cari ikon Uninstall pada folder Software yang ingin Anda remove di Program Files (Local Disk C / Disk tempat install program sebelumnya). Semoga bermanfaat.


Demikianlah Artikel CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL

Sekian Smartphone Sehat CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Smartphone Sehat kali ini.

Anda sedang membaca artikel CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL dan artikel ini url permalinknya adalah https://smartphonesehat84.blogspot.com/2015/04/cara-menghapus-program-di-komputer.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

Tag : ,

0 Response to "CARA MENGHAPUS PROGRAM DI KOMPUTER DENGAN CCLEANER & MANUAL"

Post a Comment